+ Add Song Image
Jerih payah keringat mereka Menjadi luka dalam hidupnya Tak terhitung perjuangannya Terbayar murah pengorbanannya Mereka disiksa mereka diperkosa Bertemu saudara di kampung halaman (Sebuah impian) Mereka berkorban demi negara Derita tenaga kerja mewarnai pahlawan devisa Kambing hitam, sapi perahan Itulah mereka di luar sana Jasad mereka terkubur percuma Menjadi cerita untuk negara